12 Aplikasi Penghasil Uang Terbukti Membayar Langsung ke Rekening

Bemudayana.id-Sudah bukan rahasia lagi, kalau ada banyak cara menghasilkan uang dari internet, salah satunya adalah dengan aplikasi penghasil uang di hp. Dengan adanya teknologi yang terus berkembang saat ini, mencari tambahan penghasilan menjadi hal yang cukup mudah.

Ditambah lagi, metode ini tidak membutuhkan banyak modal, bahkan hanya mengandalkan internet dan hp saja. Jika Kamu merasa kurang punya keterampilan khusus, mencari uang lewat aplikasi bisa jadi pilihan yang tepat.

Meskipun tren dapat cuan dari internet ini sudah lama muncul, namun selalu saja ada program baru dari aplikasi baru atau lama yang terus menawarkan kesempatan bagi pemula.

Jadi sekarang nggak ada lagi waktu luang yang nggak bisa menghasilkan. Kalian bisa pilih jenis aplikasi apa yang sesuai keinginan, meliputi aplikasi survey, aplikasi novel, nonton video atau belanja online.

Semua kategori aplikasi tersebut bisa menghasilkan uang yang lumayan untuk Kamu yang cari penghasilan tambahan.

Disini Kami akan membagikan daftar aplikasi penghasil uang yang terbukti membayar dan bisa dicairkan melalui bank transfer atau ditukar dalam bentuk saldo e wallet. Jadi Kamu nggak perlu lagi trial error cari aplikasi yang pas.

Kalau informasi ini bermanfaat, jangan sungkan untuk share ke temen-temen ya!

GoNovel

Aplikasi Penghasil Uang Baca Novel

Aplikasi novel berikut adalah layanan yang memberikan wadah bagi para penulis untuk menerbitkan karya mereka dalam bentuk cerita panjang atau novel.

Selain memberikan keuntungan kepada penulis, sebagai pembaca juga bisa ikut kecipratan keuntungan, karena aplikasi novel ini termasuk penghasil uang yang terbukti membayar untuk Kamu yang rutin mengikuti misi yang diberikan.

1. GoNovel

GoNovel adalah salah satu aplikasi novel yang direkomendasikan, selain karena pilihan genre cerita yang lengkap, seperti komedi, romantis dsb juga terbukti bisa memberikan poin yang bisa ditukarkan menjadi uang atau saldo.

Cara kerjanya adalah Kamu harus menyelesaikan misi seperti menonton video, main game dan bahkan kamu juga bisa mendapatkan poin hanya dari rutin masuk ke aplikasi GoNovel. Karena dengan absen rutin saja, tanpa melakukan apapun seperti baca novel dsb tetap akan dihitung dan diberikan reward. Namun selain itu ada beberapa cara lainnya yang dapat kamu lakukan untuk bisa mendapatkan uang di aplikasi ini.

Nama Aplikasi GoNovel
OS Android 6.0 dan yang lebih tinggi
Download di Google Play Store

Cara Mendapatkan Uang di GoNovel

Disini kita bisa mendapati beberapa plihan tugas yang bisa membuat kita mendapatkan uang dari aplikasi ini. Diantaranya ialah seperti berikut ini.

Menjadi Penulis

Setiap orang pastinya memiliki hobi atau bakat masing-masing. Untuk kamu uang memiliki bakat dibidang menulis, maka tidak ada salahnya untuk menjadi penulis disini. Karena kita akan mendapatkan uang dari tulisan yang sudah kita buat.

Membaca Novel

Aplikasi ini menawarkan banyak sekali pilihan novel yang bisa anda baca. Keuntungan membaca novel disini selain mendapatkan bahan bacaan, kamu juga akan memperoleh 30 poin dari setiap novel yang sudah kamu baca.

Mengundang Teman

Tentunya pihak pengembang dari aplikasi ini menginginkan GoNovel lebih memiliki banyak pengguna. Untuk itu mereka mengadakan sebuah event dimana setiap orang yang berhasil anda undang, kita akan mendapatkan poin yang nantinya setelah terkumpul kita dapat menukarkannya.

Login Setiap Hari

Dengan melakukan login setiap hari maka kita berhak mendapatkan poin yang lebih besar lagi. Dari semua misi yang ada, bisa dikatakan untuk cara ini merupakan yang paling mudah diantara yang lainnya.

Menjalankan Tugas

Akan ada beberapa pilihan tugas yang bisa anda peroleh di dalam aplikasi ini, kamu bisa memilih salah satunya dan kemudian kerjakan agar pin kita dapat bertambah lagi.

Cara Menarik Poin di GoNovel

Setelah kita mendapatkan poin maka langsung saja kita melakukan penarikan uang yaitu seperti berikut:

  • Pertama anda bisa masuk pada akun anda
  • Pilih Koin
  • Kemudian lakukan penarikan
  • Masukan dompet digital anda
  • Konfirmasi.

Agar kita bisa melakukan penarikan, maka minimal koin yang bisa kita tukarkan ialah sebanyak 800.000 koin atau sebesar 10 dollar.

2. Novelah

Novelah termasuk aplikasi novel yang populer di Google Play Store. Aplikasi ini diminati karena menyimpan banyak cerita seru dan menarik untuk terus diikuti.

Selain itu, pastinya aplikasi ini juga menawarkan kesempatan bagi kamu untuk mendapatkan uang tunai dari poin yang dikumpulkan. Metode penarikannya juga mudah, bisa menggunakan ewallet seperti Gopay, Dana atau OVO.

Cara kerjanya adalah cukup instal aplikasi ini, lalu kamu akan dapat bonus pemula. Untuk mendapatkan lebih banyak uang, Kamu juga bisa mengundang teman untuk instal Novelah.

Nama Aplikasi Novelah
OS Android 4.4 dan yang lebih tinggi
Link Download Google Play Store

 

Cara Mendapatkan Poin di Novelah

Cara memperoleh poin dari Novelah ini tidak begitu sulit dan bisa dikatakan hampir sama dengan aplikasi GoNovel. Selengkapnya seperti berikut ini.

Mengoreksi Novel

Kamu bisa menjadi bagian dari novel yang ada dalam aplikasi ini, yaitu dengan mengoreksi novel yang ada kemudian kita dapat memperoleh poin.

Menjadi Pengarang atau Penulis

Kemampuan kamu dalam berimajinasi dengan cerita bisa dituangkan kedalam aplikasi ini dengan menjadi seorang pengarang atau penulis novel.

Membaca Novel

Ketika kamu memiliki waktu senggang, maka tidak ada salahnya membaca beberapa episode atau novel disini. Karena ini merupakan jalan yang paling mudah untuk memperoleh poin.

Undang Teman

Kamu juga dapat berpartisipasi agar orang lain merasakan bagaimana seru atau keuntungan menggunakan aplikasi novelah ini dengan cara mengundang orang lain atau teman. Dengan cara ini nantinya kita akan memperoleh poin yang nantinya dapat anda tukarkan.

Demikianlah tadi beberapa cara atau langkah-langkah bagi kamu yang memang ingin memanfaatkan aplikasi novelah ini sebagai sarana untuk mencari uang.

Menarik Uang di Novelah

Apabila semua misi atau tugas sudah anda lakukan dan poin sudah cukup banyak. Maka untuk langkah berikutnya ialah melakukan penarikan poin dengan cara seperti berikut.

  • Pertama pastikan anda sudah memiliki koin minimal 7.200.000
  • Kemudian buka akun anda
  • Pilih poin
  • Lalu tarik ke beberapa dompert digital seperti aplikasi Dana
  • Terakhir lakukan konfirmasi.

Keuntungan penarikan dengan menggunakan aplikasi ini ialah anda dapat melakukan penarikan langsung ke nomor rekening anda.

Finovel

3. Finovel

Kalau Kamu suka membaca kisah-kisah fiksi di internet, sekarang cukup download Finovel dan semua cerita menarik bisa Kamu dapatkan disini. Aplikasi ini sudah diunduh lebih dari 500 ribu orang dan mendapatkan rating 4.5.

Pasalnya Finovel memang punya tampilan yang baik dan jalan cerita yang bagus. Juga tersedia novel populer dari berbagai bahasa, seperti inggris, Portugis, Spanyol dan masih banyak lagi.

Nah untuk menghasilkan uang, ada banyak cara yang bisa dilakukan. Misalnya rajin membaca novel, rutin membuka aplikasi Finovel setiap hari tanpa ada hari yang terlewat, atau bisa juga undang teman.

Jika Kamu rajin, semakin cepat mendapatkan penghasilan 10-30 dolar. atau sekitar 100 – 400 ribuan.

Nama Aplikasi Finovel
OS Android 4.2 dan yang lebih tinggi
Download di Google Play Store

Cara Menarik Uang Di Finovel

  • Buka aplikasi Finovel dengan akun anda
  • Berikutnya anda dapat masuk pada menu poin
  • Lakukan penarikan dan masukan dompet digital anda
  • Setelah itu kita bisa tunggu hingga uang kita masuk.

Selain dari beberapa aplikasi yang sudah kami sebutkan. Sekarang ini terdapat cukup banyak aplikasi baru yang memberikan kita keuntungan agar bisa menghasilkan uang dari sekedar membaca novel lewat online.

4. Fizzo Novel

Dari beberapa pilihan aplikasi baca novel penghasil uang yang ada sekarang ini, Fizzo novel bisa dikatakan sebagai yang paling populer diantara semuanya. Dalam aplikasi ini kita bisa melakukan beberapa cara untuk bisa menghasilkan uang seperti membaca, menjadi penulis dan mengundang teman agar menggunakan Fizzo Novel ini.

Aplikasi Penghasil Uang Dengan Survey

Aplikasi survey saat ini banyak bermunculan dan membantu para peneliti dan narasumber bertemu lebih mudah. Bagi peneliti, bisa menyebarkan kuesioner atau pertanyaan dengan cepat dan biaya murah.

Sedangkan bagi narasumber bisa mendapatkan keuntungan atau imbal balik dari menjawab pertanyaan tersebut yang ada di survey.

1. Pawns.app

Aplikasi penghasil uang dengan survey yang pertama adalah Pwanss App. Aplikasi adalah aplikasi survey yang mau memberikan imbalan kepada narasumber sebanyak $0.10 – $2 per survey.

Padahal untuk menyelesaikan survey tersebut tidak membutuhkan waktu yang banyak. Jadi kemungkinan Kamu bisa mendapatkan job lebih dari satu survey per hari.

Disini Kamu bisa memilih topik survey yang sesuai keinginan atau pengalaman, meliputi teknologi, kesehatan, kosmetik, politik dan beberapa kategori populer lainnya.

Untuk metode pembayarannya, bisa menggunakan Paypal dengan minimal penarikan saat saldo sudah mencapai $5.

Nama Aplikasi Pawns.app
OS Android 6.0 dan yang lebih tinggi
Download di Google Play Store

 

2. YouGov

YouGov adalah aplikasi survey yang cukup populer, karena sudah mencapai lebih dari 1 juta unduhan di Google Play Store. Sama seperti aplikasi sebelumnya, YouGov juga memberikan kesempatan bagi pengguna untuk mendapatkan pundi-pundi uang dengan cara mengisi survey yang tersedia.

Keunggulan YouGov sebagai aplikasi survey penghasil uang adalah bisa penarikan dana dengan nominal yang kecil.

Aplikasi ini juga legal, alias punya izin resmi, jadi Kamu nggak perlu khawatir dengan tindakan penipuan atau penyalahgunaan data lainnya.

Nama Aplikasi YouGov
OS Android 5.0 dan yang lebih tinggi
Link Download Google Play Store

 

TikTok

Aplikasi Penghasil Uang 100 Ribu hingga Jutaan Tiap HariĀ  Dengan Nonton Video

Dengan menonton video saja maka kita berhak mendapatkan penghasilan. Memang ada aplikasi seperti demikian? Jawabannya adalah ada. Sudah banyak orang yang telah membuktikan atau tepatnya merasakan hasil mulai dari ratusan ribu perhari hingga jutaan rupiah.

1. TikTok

Siapa yang tidak kenal TikTok? Jika selama ini Kamu mengira TikTok hanya sebagai aplikasi kumpulan video, itu tidak sepenuhnya benar. Karena TikTok saat ini sudah menambahkan banyak fitur baru, termasuk fitur Shop atau marketplace dan bisa memberikan keuntungan berupa uang tunai.

Ada banyak cara untuk mendapatkan uang dari TikTok, diantaranya menjadi seorang affiliator produk TikTok, mengundang teman, hingga menjadi creator profesional.

Sudah bukan 1 atau 2 orang yang pernah mendapatkan cuan dari TikTok melainkan ratusan orang. Selain itu jumlah yang dihasilkan juga sangat besar, bisa mencapai jutaan hingga ratusan juta per orang.

Keuntungan lainnya adalah sudah banyak orang yang membagikan pengalaman dan cara kerja mereka di TikTok di media sosial, sehingga bisa sampai mendapatkan uang. Jadi Kamu tinggal mengikuti langkah yang sama dengan mereka dari awal sampai akhir.

Nama Aplikasi TikTok
OS Android 5.0 dan yang lebih tinggi
Link Download Google Play Store

Cara Mendapatkan Uang Di TikTok

TikTok merupakan platform berbagi video pendek yang saat ini sedang trend dikalangan kaum milenial. Selain menjual produk, menjadi seorang konten kreator, ada cara lainnya yang dapat kamu coba untuk bisa mendapatkan uang disini. Hasilnya pun lumayan besar.

Mengundang Pengguna Baru

Masih banyak orang yang enggan menggunakan TikTok guna mencari hiburan berupa video. Ini merupakan kesempatan untuk kamu. Karena dengan begitu kita bisa mengundang mereka agar menggunakan aplikasi TikTok ini. Dengan demikian nantinya kita akan memperoleh penghasilan yang berupa koin. Adapun koin tersebut nantinya dapat kita tukarkan ke akun dompet digital milik anda seperti DANA, ShopeePay, Ovo dan lainnya.

Menonton Video

Ketika kita menonton video, maka koin yang berwarna kuning pada bagian atas akan berputar. Semakin banyak video yang anda tonton, maka semakin banyak pula koin yang sudah kita kumpulkan.

Menjalankan Misi atau Tugas

Ada berbagai macam tugas yang bisa kamu peroleh disini. Selain login setiap harinya, kamu juga bisa memilih tugas lainnya yang teradapat disini.

Menarik Uang di TikTok

Yang menjadi kelebihan dari aplikasi TikTok ini ialah memiliki proses penarikan uang yang sangat cepat dibandingkan dengan aplikasi lainnya. Berikut ini caranya:

  • Langsung saja masuk ke TikTok
  • Pilih koin berwarna emas
  • Berikutnya anda lakukan penarikan
  • Masukan akun e-wallet anda
  • Terakhir tinggal konfirmasi.

2. Snack Video

Selain Tiktok, Kamu juga bisa mendapatkan uang dari aplikasi video Snack Video. Cara kerja di aplikasi ini lebih simple, karena Kamu hanya perlu menonton video sebanyak-banyaknya atau membagikan undangan kepada banyak orang.

Jika rutin melakukan cara di atas dan bisa mengajak banyak orang untuk instal Snack Video lewat link yang Kamu bagikan, tentu semakin banyak poin dan penghasilan yang Kamu dapatkan.

Nama Aplikasi Snack video
OS Android 5.0 atau yang terbaru
Link Download Google Play Store

Cara Mendapatkan Koin di Snack Video

Dari segi fitur dan lainnya, snack video bisa dikatakan hampir sama dengan aplikasi TikTok. Berpengasilan dari Snack Video ini pada dasarnya adalah sebuah event. Dimana ketika event tersebut sedang berlangsung, maka kita bisa memperoleh banyak penghasilan dari sini. Berikut ini ada beberapa cara untuk mendapatkan koin disini.

Menonton Video

Yang pertama anda bisa menonton video yang dibuat oleh para konten kreator snack video ini. Jangan khawatir akan keterbatasan video, karena video di aplikasi ini sangatlah lengkap sama halnya seperti yang terdapat pada TikTok.

Mengikuti Event

Aplikasi snack video ini sering sekali mengadakan event pada momen tertentu. Contohnya saja pada bulan ramadhan kemarin, dengan mengikuti event tersebut kita bisa meraih koin yang lebih banyak lagi.

Mengundang Teman

Cara berikutnya ialah dengan cara mengundang teman dengan menggunakan link referral atau kode undangan snack video milik kita. Dengan cara demikian, maka kita akan langsung memiliki banyak koin.

Menjalankan Misi dalam Aplikasi Snack Video

Berikutnya ialah dengan menjalankan misi atau tugas yang ada dalam aplikasi. Misalkan saja untuk tugas harian dengan cara login, dengan begitu kita akan mendapatkan koin. Namun selain itu masih banyak lagi pilihan cara yang lainnya.

Menarik Uang di Snack Video

  • Masuk pada aplikasi snack video
  • Pilih menu koin
  • Lakukan penarikan dengan tap jumlah koin
  • Masukan akun e wallet anda
  • Terakhir tinggal melakukan konfirmasi

aplikasi penghasil uang langsung rekening

Aplikasi Penghasil Uang 2023 Terbukti Membayar

1. Shopback

ShopBack adalah aplikasi yang menawarkan cashback dari transaksi yang Kamu lakukan. Kelebihan aplikasi ini adalah, Kamu bisa bertransaksi di banyak platform hanya lewat satu aplikasi saja.

Misalnya belanja di Shopee, Tokopedia, BliBli, pesan tiket pesawat dan penginapan di tiket.com, Air Asia, PegiPegi dan bahkan untuk beli kursus digital Udemi dan masih banyak lagi.

Jika transaksi langsung ke berbagai platform di atas, biasanya jarang mendapatkan cashback, namun jika Kamu transaksi lewat ShopBack akan ada cashback yang cukup besar, mulai dari 1% hingga puluhan persen per transaksi.

Untuk penukarannya bisa kapan saja dan bisa pakai transfer bank lokal. Aplikasi ini cocok banget bagi Kamu yang doyan transaksi online dan ingin lebih hemat.

Nama Aplikasi Shopback
OS Android 5.0 atau yang terbaru
Link Download Google Play Store

 

2. Shopee

Shopee saat ini sudah menjadi aplikasi marketplace yang sangat populer di Indonesia maupun di berbagai negara Asia lainnya. Proses belanja yang mudah, banyak diskon dan subsidi pengiriman, hingga tampilan yang baik, membuat aplikasi ini begitu banyak peminatnya.

Begitu besarnya pengguna Shopee juga tidak luput dari sistem pemasaran mereka yang keren dan masif, salah satunya adalah program afiliasinya. Jadi Kamu hanya perlu mendaftar sebagai anggota afiliasi Shopee, lalu membagikan link produk sebanyak-banyaknya.

Ketika ada orang yang belanja melalui link yang Kamu bagikan, secara otomatis kamu akan mendapatkan keuntungan, mencapai puluhan ribu rupiah per produk.

Nama Aplikasi Shopee
OS Android 5.0 atau yang terbaru
Link Download Google Play Store

Aplikasi Penghasil Uang Langsung Rekening

1. Neo Plus

Di awal kemunculannya, aplikasi Neo Plus sebagai aplikasi dompet digital cukup menghebohkan, karena banyak pemula yang mendapatkan hasil diluar dugaan. Dari yang ratusan ribu, jutaan hingga puluhan juta rupiah cukup mudah didapatkan dengan aplikasi Neo+.

Namun saat ini Kamu tetap bisa mendapatkan cuan dari Neo Plus dengan menyebarkan kode referral ke media sosial supaya banyak yang instal lewat link yang Kamu bagikan tersebut. Setiap pengguna baru lewat link tersebut, Kamu berkesempatan mendapatkan Rp 25 ribu.

Nama Aplikasi Neo Plus
OS Android 4.0 atau yang terbaru
Download di Google Play Store

2. Sea Bank

Bagi kamu yang suka belanja lewat aplikasi Shopee, pasti sudah tidak asing lagi dengan nama Sea Bank. Ya bank digital ini memang bekerjasama dengan Shopee sebagai metode pembayaran.

Bank ini memberikan banyak promo menarik, seperti potongan harga hingga bonus cashback yang cukup besar. Bahkan sampai artikel ini diterbitkan, bank ini masih terus menawarkan berbagai keuntungan transaksi menggunakan metode pembayaran Sea Bank.

Karena masih dalam proses promosi, Sea Bank juga memberikan peluang bagi kamu yang ingin mendapatkan uang untuk menjadi affiliate dari platform Sea Bank.

Jadi tugas kamu adalah membagikan link referal atau mengundang teman untuk instal. Komisi yang Kamu dapatkan untuk setiap orang yang berhasil instal adalah Rp 35 ribu. Gimana, menarik bukan? Langsung aja download aplikasi via link berikut.

Nama Aplikasi Sea Bank
OS Android 4.0 atau yang terbaru
Link Download Google Play Store

3. JadiDuit

JadiDuit adalah aplikasi penghasil uang yang tergolong baru di 2023 ini. Jadi masih banyak kesempatan bagi Kamu yang ingin mendapatkan uang dengan cara yang mudah dan cepat.

Cara kerjanya adalah dengan menyelesaikan misi yang diberikan, seperti instal aplikasi, undang teman dan beberapa cara lainnya.

Buruan langsung aja instal JadiDuit, sebelum lebih banyak yang tahu!

Nama Aplikasi JadiDuit
OS Android 5.0 atau yang terbaru
Link Download Google Play Store

Aplikasi Penghasil Uang Langsung Rekening

Memang tidak semua aplikasi penghasil uang ini bisa langsung mengirimkan pembayaran langsung ke rekening milik kita. Namun dengan menggunakan aplikasi berikut ini kamu tidak perlu khawatir, karena pembayaran bisa langsung di transfer ke dalam rekening milik anda.

Terabox

Terabox merupakan aplikasi yang berfungsi untuk menyimpan data di internet dengan sistem berbasis cloud. Anda tidak perlu khawatir data yang anda simpan hilang disini, karena memang sistem keamananya juga sangatlah kuat. Keuntungan lainnya dengan menggunakan Terabox ini ialah anda bisa memperoleh keuntungan.

Cara Mendapatkan Uang di Terabox

Untuk bisa memperoleh penghasilan disini caranya tidaklah sulit. Cukup lakukan langkah-langkah seperti berikut ini:

  • Pertama anda bisa buat akun terabox terlebih dahulu menggunakan gmail atau lainnya
  • Kemudiah anda akan masuk ke dalam aplikasi ini
  • Pilih Share file to earn rewards
  • Upload file anda
  • Selanjutnya bagikan link file tersebut

Dengan begitu ketika ada seorang pengguna baru yang mendownload dan menginstall terabox di smartphone mereka, maka kita berhak mendapatkan uang sebesar 0.12 dollar.

Aplikasi Penghasil Uang Dengan Membaca Berita

Dengan membaca berita kita bisa memperoleh banyak sekali keuntungan. Pertama kita akan mendapatkan informasi yang sedang terupdate sekarang ini. Namun pada beberapa aplikasi baca berita yang ada sekarang ini, terdapat aplikasi yang membayar kepada mereka yang membaca berita platform tersebut. Berikut ini adalah beberapa diantaranya.

Baca Plus

Aplikasi ini sudah ada cukup lama, bahkan sudah banyak orang yang merasakan pundi-pundi rupiah dengan memanfaatkan aplikasi ini. Baca plus menyajikan berita terupdate. Terdapat cukup banyak informasi yang bisa kita dapatkan disini. Contohnya
saja teknologi, politik, hiburan dan berbagai macam info lainnya.

Ada beberapa cara yang bisa anda lakukan untuk bisa mendapatkan uang dari Baca plus ini, yaitu seperti berikut:

Membaca Berita

Yang pertama anda bisa membaca berita yang tersedia pada aplikasi ini. Ketika kita membaca sebuah artikel berita disini, maka kita akan memperoleh poin.
Semakin lama anda membaca berita, maka semakin besar pula poin yang anda dapatkan.

Check In Harian

Untuk mendapatkan poin disini anda juga dapat login setiap harinya. Dengan begitu nantinya poin yang kita miliki akan terus bertambah. Untuk cara yang kedua ini pastinya sangatlah mudah untuk anda lakukan.

Perbandingan poinnya sendiri ialah 1000:1, jadi ketika anda mendapatkan 1000 poin maka nilanya setara dengan 1 rupiah.

Cashzine

Mendapatkan informasi sambil mencari uang bisa anda lakukan dengan mendownload aplikasi cashzine ini. Aplikasi ini menawarkan kita berupa penghasilan. Namun tentunya selain dengan membaca berita, masih terdapat tugas atau misi lainnya yang harus anda lakukan. Untuk lebih lengkapnya bisa simak beberapa cara menghasilkan uang dari cashzine berikut ini.

Membaca Berita

Ini sudahlah pasti, setiap kita membaca berita, maka kita akan mendapatkan koin yang mana setelah terkumpul nanti kita dapat menukarkannya, sehingga masuk ke rekening milik anda.

Mengundang Teman

Layaknya beberapa aplikasi penghasil uang yang sudah kami sebutkan diatas. Di aplikasi cashzine ini memberikan reward atau bonus kepada pengguna mereka yang mengundang teman dan akhirnya orang tersebut menginstall aplikasi cashzine ini.

Mungkin ini bagian dari promosi yang dilakukan oleh cashzine ini sendiri, sehingga mereka tidak perlu menghabiskan uang untuk promosi dan lain sebagainya.

Menyelesaikan Misi atau Tugas

Ada cukup banyak misi atau tugas yang bisa anda kerjakan pada aplikasi cashzine ini, setiap tugas pastinya mendapatkan imbalan berupa koin yang nantinya apabila sudah cukup banyak, maka kita dapat menukarkannya.

Memainkan Lucky Whell

Ini semacam bonus, anda tinggal memainkan lucky whell ini, yang nantinya dimana jarum berhenti pada papan hadiah, maka anda berhak untuk mendapatkannya.

Indo Today

Aplikasi ini tidal hanya menampilkan berita dalam bentuk teks saja, melainkan juga dalam bentuk video. Sehingga bisa dikatakan tidak akan membosankan menggunakan platform yang satu ini. Caea kerja dari aplikasi ini tidak terlalu berbeda dengan aplikasi baca berita yang sudah kami sebutkan diatas.

Anda dapat menarik uang mulai dari 5 ribu hingga 50 ribu rupiah. Pastinya ini menjadi suatu kabar gembira karena kita dapat memperoleh dua keuntungan sekaligus yaitu mendapatkan berita dan uang tentunya.

Kesimpulan

Demikianlah tadi sekumpulan aplikasi yang bisa mendatangkan uang lansgung ke rekening anda. Dari sekian banyak aplikasi yang sudah kami sampaikan diatas, anda tinggal memilih aplikasi mana yang ingin anda pergunakan sebagai sumber penghasilan anda.

Artikel lainnya: