Cara Pinjam Uang di Bank Jago Agar Langsung Cair Terbaru 2023

Bemudayana.id-Cara pinjam uang di bank Jago, adalah salah satu topik yang kini mendapatkan trending topik. Alasannya dikarenakan oleh beberapa orang yang memang penasaran dengan bagaimana cara melakukan pinjaman melalui bank digital berbasis Syariah tersebut. Karena banknya sendiri tergolong ke dalam digital, maka proses pendaftaran akan bisa dilakukan menggunakan cara online.

Cara pinjam uang secara online belakangan ini memang dicari oleh banyak orang, mengingat caranya yang cukup mudah dilakukan. Hal seperti ini sebenarnya di barengi dengan berbagai macam aplikasi pinjaman online yang kian marak, dan banyak dipakai oleh orang-orang. Alasannya tentu saja peminjaman seperti ini dapat dengan mudah dilakukan, berbeda dengan proses yang dilakukan secara langsung.

Kemudian, bank Jago kemudian menjadi incaran oleh beberapa orang tersebut, karena proses peminjaman pada mereka sepertinya bisa dilakukan secara online. Hanya saja, tidak akan semudah itu, karena kalian perlu melengkapi beberapa persyaratan sebelum melakukan pinjaman uang seperti ini. Dan ini termasuk ke dalam hal yang cukup normal, mengingat mereka juga memerlukan data tersebut.

Untuk syarat, dan cara pinjam uang secara online pada bank digital sebenarnya sama saja, tetapi tentu saja tidak akan 100%. Beberapa dari apa yang perlu kalian siapkan ini nantinya akan di periksa terlebih dahulu sebelum, saldo atau total yang kalian minta ini di setujui oleh bank digital tersebut.

Mengenai Cara Pinjam Uang di Bank Jago

Jago sendiri adalah sebuah bank digital yang belakangan ini menjadi pembicaraan orang-orang. Jika ditanya apa bedanya dengan bank seperti BRI, dan semacamnya, ini akan tertelak pada cara penggunaannya yang kebanyakan memang dilakukan secara online. Kecuali kalau kalian memiliki masalah yang perlu diselesaikan melalui kantornya langsung. Karena penggunanya sendiri ada cukup banyak, maka kantor sudah dipastikan ada.

Cara kerjanya sendiri sebenarnya tidak jauh berbeda, hanya saja mereka menggunakan konsep Syariah dimana bagian bunganya akan terasa sedikit rendah di bandingkan dengan bank pada umumnya. Hal-hal seperti menabung, transaksi, dan semacamnya bisa di lakukan melalui aplikasinya langsung. Dan kalau dipikir-pikir memang mirip dengan M-Banking. Lalu, pinjam uang melalui bank digital yang satu ini tentunya bisa dilakukan.

Bank Jago sendiri sebenarnya sudah berdiri lumayan lama, sehingga jumlah nasabahnya pun memang banyak. Tetapi karena prosesnya kebanyakan dilakukan secara online, dan belum selama bank lainnya, totalnya tentu tidak akan sebanyak mereka. Tetapi, melihat dari rating, dan sebagainya, kami rasa layanan mereka ini lumayan cukup bagus.

Hanya saja, orang-orang sepertinya lebih fokus ke bagaimana melakukan pinjaman melalui bank digital ini. Sehingga beberapa informasi mengenai fitur, dan fungsinya agak sedikit tidak diketahui. Karena bentuknya adalah sebuah aplikasi, maka ada beberapa fitur, seperti informasi mengenai cara pinjam uang, pasti akan dimasukkan ke dalamnya.

Syarat, dan Cara Pinjam Uang di Bank Jago

Syarat Pinjam Uang di Bank Jago

Sebelum kalian melakukan pinjaman di bank digital yang satu ini, sebelum itu kalian perlu melakukan sebuah pendaftaran dulu bukan? Karena jika pada bagian ini saja kalian tidak bisa, maka proses selanjutnya tentu saja tidak akan bisa dilakukan. Untuk yang belum memiliki akun sama sekali, kalian perlu menyimak syarat meminjam uang di  bank Jago pada bagian berikut:

Warga Negara Indonesia

Syarat pertama yang perlu kalian lengkapi, dan tergolong wajib adalah masalah kewarganegaraan. Jika kalian sama sekali bukan orang Indonesia, maka proses peminjaman pada bank yang satu ini tidak akan bisa dilakukan. Dan ini adalah syarat utama yang tidak bisa di ganggu gugat. Tidak akan menjadi masalah memang, tetapi pihak resminya menyebutkan sebelum cara pinjam uang bisa dilakukan, beberapa syaratnya memang wajib dipenuhi.

Memiliki Smartphone

Syarat berikutnya yang perlu kalian penuhi untuk melakukan pinjaman uang melalui bank Jago adalah smartphone. Kenapa bisa menjadi salah satu syarat wajib? Seperti apa yang sudah kami bilang, layanan yang akan kalian pakai ini adalah sebuah bank digital, yang mana proses penggunaan, dan transaksinya memang dilakukan secara online. Jadi, tanpa smartphone, kalian tentu tidak akan bisa melakukan apa-apa.

Memiliki E-KTP

Syarat berikutnya sebelum kalian mengetahu bagaimana cara pinjam uang melalui bank digital yang satu ini adalah memiliki E-KTP, atau KTP elektronik. Cara yang satu ini memang tidak akan sulit, tetapi untuk kalian yang belum memilikinya silahkan untuk membuatnya terlebih dahulu. Biaya yang diperlukan untuk membuat identitas tersebut tidak akan besar, hanya saja membutuhkan sedikit waktu.

NPWP

Syarat berikutnya yang perlu kalian penuhi adalah NPWP dimana dokumen tersebut tergolong tidak wajib, tetapi bank Jago akan meminta informasinya kembali saat akun berhasil di buat. Jadi kami sarankan agar kalian mmebuatnya, karena kemungkinan besar memang akan dibutuhkan pada saat proses peminjaman uang dilakukan.

Cara Pinjam Uang di Bank Jago

Untuk melakukan pinjaman uang pada bank Jago, kalian perlu membuat akun terlebih dahulu. Mengenai apa saja yang perlu disiapkan sudah kami sediakan di atas, sehingga kalian bisa langsung melengkapinya saja sendiri. Untuk yang sudah berhasil membuatnya. Tetapi persyaratannya mungkin saja bisa lebih, jadi silahkan disiapkan saja.

Sebelum masuk ke bagaimana cara pinjam uang, akan kami informasikan terlebih dahulu, kalau peminjamannya nanti tidak akan bisa dilakukan secara langsung melalui bank digital ini. Jadi, kalau tidak salah aplikasinya akan menjadi perantara saja, dan kalian memerlukan aplikasi lain untuk melakukan pinjamannya. untuk caranya bisa dilihat disini:

Buat Akun

Pertama, kalain perlu membuat akun pada bank Jago terelih dahulu, proses pembuatannya tidak akan sulit. Karena kalau syarat yang kami sudah sebutkan di atas ini bisa kalian penuhi, prosesnya akan sedikit cepat. Nanti, kalian hanya perlu memasukkan dokumen yang dibutuhkan kemudian tinggal ikuti instruksi yang mereka berikan.

Agak sedikit susah memanng, namun kalian perlu mengikutinya seperti saat membuat M-banking. Nantinya akan ada kemungkinan kalian melampirkan foto selfie dengan memegang KTP. Tetapi ini sebenarnya hanya kemungkinan saja, tetapi mengingat layanan yang mereka pakai ini adalah sebuah bank, maka hal seperti kemungkinan besar akan terjadi. Akan ada kemungkinan pembuatan akun lagi, ketika kalian mencari cara pinjam uang di bank digital tersebut.

Cara Pinjam Uang dengan Menggunakan Layanan Kredit di Bank Jago

Hal yang perlu kalian lakukan berikutnya adalah menggunakan layanan kredit yang direkomendasikan oleh bank Jago, dan inilah yang kami maksud bahwa kalian perlu membuat akun sekali lagi. Dan seperti yang sudah kami bilang, proses peminjaman ini tidak akan bisa dilakukan langsung melalui bank Jagi, jadi memang melalui layanan lain.

Untuk kasus seperti ini sepertinya mereka menggunakan layanan cara pinjam uang melalui kredit. Dan bunga yang diterapkan nanti tentu saja akan berbeda dengan yang ada di bank digital ini. Karena aplikasinya saja berbeda, jadi, sebelum melakukan proses peminjaman, silahkan cari informasi mengenai layanannya terlebih.

Layanan yang kami maksud disini adalah Kredit Pintar, dimana aplikasi yang digunakan untuk kredit secara online tersebut sepertinya bisa di akses melalui bank Jago. Nanti kalian perlu mengetuk bagian lonceng yang ada disana, dan tunggu saja sampai mereka memberikan informasi untuk mengunduh aplikasi tersebut.

Sebelumnya, kredit pintar sendiri adalah sebuah aplikasi yang lumayan banyak dikenal di Indonesia, dan total downloadnya mencapai 10 juta. Sehingga kalian tidak perlu meragukan masalah kemanan yang mereka miliki karena sudah di awasi oleh OJK. Hanya saja, yang namanya kredit tentu saja akan memiliki cara kerja yang sama dengan saat melakukannya secara online. Dan cara pinjam uang dari sana tentu saja akan memiliki.

Download, dan Daftar di Aplikasi Kredit Pintar

Sebelum masuk ke dalam bagaimana cara pinjam uang dari bank digital ini, kalian perlu menginstall aplikasi kredit pintarnya terlebih dahulu. Dari sini sebenarnya sudah kelihatan kalau layanan yang kalian pakai ini sudah bukan bank digital lagi, melainkan kredit online. Jadi silahkan untuk di ingat-ingat.

Setelah berhasil mengunduh aplikasinya setelah mendapatkan informasi dari Bank Jago, apa yang perlu kalian lakukan adalah melakukan pendaftaran. Untuk proses tersebut sepertinya tidak akan sulit, karena biasanya yang diperlukan hanyalah akun, dan juga nomor telepon saja.

Cara pinjam, dan Mengajukan jumlah uang di Kredit Pintar Menggunakan Bank Jago

Apa yang perlu kalian lakukan berikutnya adalah melakukan pengajuan dari dalam aplikasi Kredit Pintar ini. Caranya sendiri tidak akan susah, karena apa yang kalian perlukan memang sama seperti saat mengajukan pinjaman secara online. Dan lagi, apa yang akan kalian akses ini bukanlah langsung dari bank Jago sendiri, sehingga penerapan bunga akan sedikit berbeda. Untuk melakukan pengajuannya adalah:

  1. Pada halaman utama aplikasi Kredit Pintar, silahkan cari menu yang mengatakan “Ajukan Sekarang”
  2. Siapkan dokumen, dan yang paling pertama diminta adalah “mengupload foto selfie dengan memegang KTP”, pastikan apa yang kalian ambil ini jelas, agar prosesnya lebih cepat lagi.
  3. Masukkan nomor yang bisa dihubungi setiap saat
  4. Jika sudah selesai, silahkan pilih ajukan, kemudian, lalu masukkan alamat, atau nomor rekening kalian yang masih aktif
  5. Ajukan jumlahnya, dan pilih seberapa lama kalian bisa melunasinya
  6. Terakhir, tinggal tekan ajukan, dan tunggu sampai prosesnya selesai.

Bagimana Cara Pinjam Uang di Bank Jago

Cara Pinjam Uang di Bank Jago melalui Kredit Pintar

Cara pinjam uang sebelumnya sepenuhnya melalui Kredit Pintar, tetapi sepertinya ada dua alternatif yang bisa kalian ambil. Yang pertama, memang bisa dilakukan melalui aplikasi kredit sebelumnya, dan yang berikutnya masih menggunakan layanan yang sama. Hanya saja apa yang kalian pinjam ini langsung dari bank digital ini. Langkah-langkahnya bisa kalian lihat disini:

  1. Silahkan masuk ke dalam aplikasi Kredit Pintar, kemudian klik bagian “Me”, kemudian “My Savings”
  2. Cari kata “Jago”, kemudian ketuk “Try Here”
  3. Pilih “hubungkan”, dan ikuti instruksi yang diberikan oleh aplikasinya
  4. Buat kata sandi, dan lengkapi persyaratan yang diminta oleh layanan bank Jago
  5. Lengkapi data diri, sampai kedua aplikasi tersebut terhubung satu sama lain
  6. Pilih ajukan sekarang, masukkan nominal yang dibutuhkan, dan terkahir pilih tenor
  7. Setelah itu silahkan tunggu permintaannya diterima, dan nominal yang bisa kalian pinjam pun akan bisa dilihat dari sana.

Akhir Kata

Cara pinjam uang di bank Jago sebenarnya mudah, hanya saja mereka menggunakan layanan  dari Kredit Pintar, sehingga akan sedikit membingungkan. Hanya saja keduanya ini bisa dikaitkan, dan proses peminjaman memang hanya bisa dilakukan melalui Kredit Pintar saja.

Artikel lainnya: